OK Bank sudah menjadi salah satu perusahaan pembiayaan terbaik yang ada di Indonesia. Dengan berbagai macam penawaran produk mereka mulai dari Kredit Tanpa Agunan (KTA) hingga kebutuhan kredit multiguna lainnya. Mereka juga sudah menyediakan informasi lengkap terkait dengan tabel angsuran OK Bank.
Daftar Isi
Angsuran OK Bank
OK Bank adalah sebuah layanan yang cukup modern dan update untuk bidang finansial. Anda tidak perlu menyiapkan persyaratan yang cukup rumit, hanya dengan data diri dan berkas pendukung sederhana saja Anda sudah dapat mengajukan pinjaman pada OK Bank.
Tidak perlu khawatir mengenai keamanan dan sekuritas karena OK Bank sudah terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Indonesia. Anda tidak perlu khawatir mengenai data dan berkas yang akan Anda berikan karena akan terjaga dengan aman.
KTA OK Bank adalah sebuah produk kredit untuk siapapun yang memang menginginkan adanya pencairan dana yang cepat dan mudah. Selain untuk pembiayaan konsumtif, Anda juga bisa menggunakannya sebagai modal bisnis maupun usaha Anda. Suku bunga yang mereka tawarkan juga akan lebih rendah dibandingkan perusahaan pembiayaan lain.
Persyaratan Lengkap Pengajuan Angsuran OK Bank
Syarat yang harus Anda penuhi dalam melakukan pengajuan kredit atau angsuran pada OK Bank adalah sebagai berikut ini.
- Warga Negara Indonesia (WNI).
- Usia Anda minimal 21 tahun, dan maksimal 54 tahun saat pinjaman Anda lunas.
- E-KTP asli, serta fotokopi.
- NPWP, bagi Anda yang akan mengajukan pinjaman diatas Rp.50 juta.
- Slip Gaji beserta dengan Surat Keterangan Kerja untuk Anda yang berprofesi sebagai karyawan.
- Penghasilan minimal Anda tiap bulannya adalah Rp.4,3 juta.
- Mutasi Rekening 3 bulan terakhir beserta dengan Dokumen Legalitas Usaha, bagi Anda yang memang seorang wiraswasta.
Suku Bunga Pinjaman KTA OK Bank
OK Bank memiliki rentang suku bunga angsuran antara 0,89% sampai dengan 1,89%. Nilai ini tentu saja dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan jumlah pinjaman dan tenor yang akan Anda pilih.
Biaya Administrasi Pinjaman KTA OK Bank
OK Bank tidak memiliki biaya administrasi yang besar, biaya administrasi yang harus Anda tanggung biasanya hanya 1% dari jumlah pinjaman. Namun saat Anda ingin mempercepat biaya pelunasan maka Anda akan menanggung biaya 5% dari sisi outstanding.
Saat Anda mengalami keterlambatan bayar maka Anda harus menanggung 5% dari sisa pinjaman. Sedangkan untuk biaya operasional Anda harus menanggung sebesar 0,5% per tahun.
Tabel Angsuran KTA OK Bank
Tabel Angsuran KTA OK Bank Tenor 12 Bulan
Jumlah Pinjaman | Angsuran |
Rp.10.000.000 | Rp.1.022.333 |
Rp.15.000.000 | Rp.1.533.500 |
Rp.20.000.000 | Rp.2.044.667 |
Rp.25.000.000 | Rp.2.555.833 |
Rp.30.000.000 | Rp.3.067.000 |
Rp.35.000.000 | Rp.3.578.167 |
Rp.40.000.000 | Rp.4.089.333 |
Rp.45.000.000 | Rp.4.600.500 |
Rp.50.000.000 | Rp.5.111.667 |
Rp.55.000.000 | Rp.5.622.833 |
Rp.60.000.000 | Rp.6.134.000 |
Rp.65.000.000 | Rp.6.645.167 |
Rp.70.000.000 | Rp.7.156.333 |
Rp.75.000.000 | Rp.7.667.500 |
Rp.80.000.000 | Rp.8.178.667 |
Rp.85.000.000 | Rp.8.689.833 |
Rp.90.000.000 | Rp.8.301.000 |
Rp.92.000.000 | Rp.8.485.467 |
Rp.95.000.000 | Rp.9.712.167 |
Rp.100.000.000 | Rp.10.223.333 |
Rp.110.000.000 | Rp.11.245.667 |
Rp.150.000.000 | Rp.15.335.000 |
Rp.200.000.000 | Rp.20.446.667 |
Tabel Angsuran KTA OK Bank Tenor 18 Bulan
Jumlah Pinjaman | Angsuran |
Rp.10.000.000 | Rp.744.556 |
Rp.15.000.000 | Rp.1.116.833 |
Rp.20.000.000 | Rp.1.489.111 |
Rp.25.000.000 | Rp.1.861.389 |
Rp.30.000.000 | Rp.2.233.667 |
Rp.35.000.000 | Rp.2.605.944 |
Rp.40.000.000 | Rp.2.978.222 |
Rp.45.000.000 | Rp.3.350.500 |
Rp.50.000.000 | Rp.3.722.778 |
Rp.55.000.000 | Rp.4.095.056 |
Rp.60.000.000 | Rp.4.467.333 |
Rp.65.000.000 | Rp.4.839.611 |
Rp.70.000.000 | Rp.5.211.889 |
Rp.75.000.000 | Rp.5.584.167 |
Rp.80.000.000 | Rp.5.956.444 |
Rp.85.000.000 | Rp.6.328.722 |
Rp.90.000.000 | Rp.6.801.000 |
Rp.92.000.000 | Rp.6.929.911 |
Rp.95.000.000 | Rp.7.073.278 |
Rp.100.000.000 | Rp.7.445.556 |
Rp.110.000.000 | Rp.8.190.111 |
Rp.150.000.000 | Rp.11.168.333 |
Rp.200.000.000 | Rp.14.891.111 |
Tabel Angsuran KTA OK Bank Tenor 24 Bulan
Jumlah Pinjaman | Angsuran |
Rp.10.000.000 | Rp.605.667 |
Rp.15.000.000 | Rp.908.500 |
Rp.20.000.000 | Rp.1.211.333 |
Rp.25.000.000 | Rp.1.514.167 |
Rp.30.000.000 | Rp.1.817.000 |
Rp.35.000.000 | Rp.2.119.833 |
Rp.40.000.000 | Rp.2.422.667 |
Rp.45.000.000 | Rp.2.725.500 |
Rp.50.000.000 | Rp.3.028.333 |
Rp.55.000.000 | Rp.3.331.167 |
Rp.60.000.000 | Rp.3.634.000 |
Rp.65.000.000 | Rp.3.936.833 |
Rp.70.000.000 | Rp.4.239.667 |
Rp.75.000.000 | Rp.4.542.500 |
Rp.80.000.000 | Rp.4.845.333 |
Rp.85.000.000 | Rp.5.148.167 |
Rp.90.000.000 | Rp.5.551.000 |
Rp.92.000.000 | Rp.5.652.133 |
Rp.95.000.000 | Rp.5.753.833 |
Rp.100.000.000 | Rp.6.056.667 |
Rp.110.000.000 | Rp.6.662.333 |
Rp.150.000.000 | Rp.9.085.000 |
Rp.200.000.000 | Rp.12.113.333 |
Tabel Angsuran KTA OK Bank Tenor 36 Bulan
Jumlah Pinjaman | Angsuran |
Rp.10.000.000 | Rp.466.778 |
Rp.15.000.000 | Rp.700.167 |
Rp.20.000.000 | Rp.933.556 |
Rp.25.000.000 | Rp.1.166.994 |
Rp.30.000.000 | Rp.1.400.333 |
Rp.35.000.000 | Rp.1.633.722 |
Rp.40.000.000 | Rp.1.867.111 |
Rp.45.000.000 | Rp.2.100.500 |
Rp.50.000.000 | Rp.2.333.889 |
Rp.55.000.000 | Rp.2.567.278 |
Rp.60.000.000 | Rp.2.800.667 |
Rp.65.000.000 | Rp.3.034.056 |
Rp.70.000.000 | Rp.3.267.444 |
Rp.75.000.000 | Rp.3.500.833 |
Rp.80.000.000 | Rp.3.734.222 |
Rp.85.000.000 | Rp.3.967.611 |
Rp.90.000.000 | Rp.4.162.111 |
Rp.92.000.000 | Rp.4.318.800 |
Rp.95.000.000 | Rp.4.434.389 |
Rp.100.000.000 | Rp.4.667.778 |
Rp.110.000.000 | Rp.5.134.556 |
Rp.150.000.000 | Rp.7.001.667 |
Rp.200.000.000 | Rp.9.335.556 |
Tabel Angsuran KTA OK Bank Tenor 48 Bulan
Jumlah Pinjaman | Angsuran |
Rp.10.000.000 | Rp.397.333 |
Rp.15.000.000 | Rp.596.000 |
Rp.20.000.000 | Rp.794.667 |
Rp.25.000.000 | Rp.993.333 |
Rp.30.000.000 | Rp.1.192.000 |
Rp.35.000.000 | Rp.1.390.667 |
Rp.40.000.000 | Rp.1.589.333 |
Rp.45.000.000 | Rp.1.788.000 |
Rp.50.000.000 | Rp.1.986.667 |
Rp.55.000.000 | Rp.2.185.333 |
Rp.60.000.000 | Rp.2.384.000 |
Rp.65.000.000 | Rp.2.582.667 |
Rp.70.000.000 | Rp.2.781.333 |
Rp.75.000.000 | Rp.2.980.000 |
Rp.80.000.000 | Rp.3.178.667 |
Rp.85.000.000 | Rp.3.377.333 |
Rp.90.000.000 | Rp.3.576.000 |
Rp.92.000.000 | Rp.3.655.467 |
Rp.95.000.000 | Rp.3.774.667 |
Rp.100.000.000 | Rp.3.973.333 |
Rp.110.000.000 | Rp.4.370.667 |
Rp.150.000.000 | Rp.5.960.000 |
Rp.200.000.000 | Rp.7.946.667 |
Tabel Angsuran KTA OK Bank Tenor 60 Bulan
Jumlah Pinjaman | Angsuran |
Rp.10.000.000 | Rp.355.667 |
Rp.15.000.000 | Rp.533.500 |
Rp.20.000.000 | Rp.711.333 |
Rp.25.000.000 | Rp.889.167 |
Rp.30.000.000 | Rp.1.067.000 |
Rp.35.000.000 | Rp.1.244.833 |
Rp.40.000.000 | Rp.1.422.667 |
Rp.45.000.000 | Rp.1.600.500 |
Rp.50.000.000 | Rp.1.778.333 |
Rp.55.000.000 | Rp.1.956.167 |
Rp.60.000.000 | Rp.2.134.000 |
Rp.65.000.000 | Rp.2.311.833 |
Rp.70.000.000 | Rp.2.489.667 |
Rp.75.000.000 | Rp.2.667.500 |
Rp.80.000.000 | Rp.2.845.333 |
Rp.85.000.000 | Rp.3.023.167 |
Rp.90.000.000 | Rp.3.201.000 |
Rp.92.000.000 | Rp.3.272.133 |
Rp.95.000.000 | Rp.3.378.333 |
Rp.100.000.000 | Rp.3.556.667 |
Rp.110.000.000 | Rp.3.912.333 |
Rp.150.000.000 | Rp.5.335.000 |
Rp.200.000.000 | Rp.7.113.333 |
Penutup
Ada banyak sekali informasi yang bisa Anda dapatkan dalam sebuah tabel angsuran OK Bank. Keuntungan yang bisa Anda peroleh dari layanan mereka adalah OK Bank hanya membutuhkan 3 hari kerja untuk melakukan pencairan dana.
Dalam melakukan pinjaman Anda sebaiknya memastikan bahwa Anda tidak mempunyai masalah kredit dengan perusahaan sebelumnya. Semoga ulasan yang kami sediakan diatas dapat menjadi pedoman utama sebelum Anda mengajukan pinjaman pada OK Bank.
[hurrytimer id=”4073″]